![[Solved] Mengatasi Error Establishing a Database Connection Solved Mengatasi Error Establishing a Database Connection - [Solved] Mengatasi Error Establishing a Database Connection](https://www.jasasuper.com/wp-content/uploads/2015/06/Solved-Mengatasi-Error-Establishing-a-Database-Connection.png)
Assalamu’alaikum. Cara Mengatasi & Memperbaiki, Fix Error Establishing a Database Connection pada blog wordpress . pada umumnya , error tersebut muncul saat website kita mengalami error pada koneksi database atau gagal koneksi pada Mysql. error ini sebenarnya mudah untuk di perbaiki *jika sumber error bukan berawal dari database nya .
Penyebab Error Establishing a Database Connection pada blog wordpress & Cara mengatasinya
- Terjadi kesalahan pada (wp-config.php) kesalahan penulisan nama database atau userdatabase atau passowrd database. untuk mengatasinya silahkan cek file wp-config.php nya , silahkan samakan dengan database, userdatabase dan password database nya
- Mysql Server Hosting mengalami down atau tidak berjalan , biasanya ini terjadi karena error pada Modul mysql nya – Jika anda menggunakan VPS *silahkan Restart VPS anda atau restart Modul mysql / mariaDB nya . Jika anda menggunakan Shared hosting – silahkan laporan dengan pihak penyedia hosting
- User database yang digunakan pada website belum di Add ke database nya , jadi user tidak mempunyai akses untuk melakukan akses database tersebut. untuk mengatasi nya silahkan add userdatabase nya ke database via panel hosting nya
- Terjadi error pada database , Jika yang error database nya , maka anda harus memperbaiki dan cek table table database nya di phpmyadmin , untuk mengatasi ini cukup sulit , tidak semua blogger bisa melakukan nya. saya anjurkan anda meminta bantuan ke orang yang lebih advance dan paham tentang database
Itulah Cara untuk memperbaiki Error Establishing a Database Connection pada website . Jika anda mengalami error tersebut , sebaiknya anda tidak usah panik – cek dulu dan cari permasalahan nya , lalu lakukan perbaikan pada database . Tips sebelum melakukan perbaikan database – saya anjutkan anda untuk melakukan backup database *untuk jaga jaga , mungkin saja nanti ada kesalahan pada saat melakukan perbaikan database .
Jika anda belum bisa dan tidak bisa memperbaiki Error Establishing a Database Connection silahkan Order jasa kami | Jasa Repair Blog Error | kami siap membantu anda memperbaiki error tersebut. Wassalam by Ahmad Zaenudin
yhs-ddc_bd , pindah hosting error database connection , penyebab vps error estabiling , penyebab error establishing data , mengatasi database error vps , memperbaiki conection to database , cara mengatasi network solved , cara mengatasi koneksi database solved , cara mengatasi Error establishing a database connection , cara mengatasi error establishing , cara mengatasi database yg error pada webuzo , cara mengatasi database error , cara mengatasi conection error pada mysql , cara cepat memperbaiki Error establishing a database connection , cara atasi error establishing a database connection